-
Armor Splash - f
0.0
(0)
Rp 149.000

...
Armor Splash adalah pencuci kendaraan hemat air, sangat cocok untuk Agan yang ingin membuat mobil kinclong dalam sekejap tanpa ribet. Fungsinya Armor Splash untuk membersihkan kotoran ringan dan debu yang menempel pada kendaraan (body, kaca, velg, dll).

Memiliki kemampuan melapisi dan melindungi bodi kendaraan Agan disertai hydrophobic effect (efek daun talas) sehingga mobil menjadi kinclong, licin dan bersih. Pasti senang rasanya kalau mobil Agan tampak kinclong dan bersih hanya dengan langkah mudah nggak pakai ribet. Jadi nggak khawatir lagi deh sekarang kalau tiba-tiba mobil kehujanan atau kena debu, pakein Armor Splash aja!

. . .


Aplikasi :

Semua bodi mobil


. . .



5 Alasan Kenapa Agan Harus Pakai Pencuci Ini :


1. Praktis dan hemat air. Pemakaian produk ini praktis sekali, kendaraan tidak perlu dicuci dulu, bisa langsung dipakai meskipun kendaraan dalam keadaan kotor.

2. Hemat waktu. Biasanya kalau mencuci mobil menghabiskan banyak waktu, tapi karena produk ini fungsi utamanya adalah pencuci tanpa air, jd Agan tidak perlu nyuci kendaraan dulu. Langsung dipakai produknya, hasilnya kendaraan kinclong, licin dan bersih. Mantap sekali kan ?

3. Sealant yang terkandung pada bahan ini tidak hanya melapisi namun juga mengkilapkan disertai efek daun talas dimana daya kilapnya bisa bertahan hingga 2-3 minggu
.
4. Melindungi dari oksidasi, cuaca kita di indonesia ini boleh di bilang cukup ekstrim. kadang panas terik, kadang hujan. Sehingga perlunya proteksi kendaraan Agan.

5. Bentuk botol spray menjadikan penggunaan yang praktis dan mudah. Hanya tinggal spray lalu lap.

. . .


Cara Pakai Armor Splash :

  1. Siapkan lap microfiber, pastikan lap dilipat hingga bagian kecil agar bisa digunakan beberapa kali.
  2. Semprotkan cairan splash ke bidang yang akan dicuci. Kemudian, lap permukaan bodi satu arah dari bagian atas menggunakan lap microfiber.
  3. Bila sudah selesai membersihkan bagian yang kotor, pastikan mengelap menggunakan sisi lain agar kotoran yang sudah menempel pada lap tidak akan menggores permukaan bodi. Saat membersihkan permukaan bodi sebaiknya dilakukan per panel agar hasil lebih maksimal.
  4. Bila sudah setengah kering, lap lagi menggunakan lap microfiber yang masih kering dan bersih sampai permukaan benar-benar kering. Selain untuk bodi mobil, cairan splash juga bisa digunakan untuk membersihkan bagian-bagian lain pada mobil seperti kaca dan juga lampu.



Semua
5
4
3
2
1
Belum ada review
`
`Beli dengan voucher
Media Sosial
Contact Us
+6285156711829
admin@moormiles.com
Jl. Maospati - Solo, Kebayanan Pedakan, Bener, Kec. Ngrampal, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah 57252
@2024 Moormiles Inc.